Pages

Senin, 11 November 2013

TIK Project 2


1.Email Berbasis Web

Ini adalah tipe email paling umum dan paling sering digunakan oleh orang-orang saat ini. Web mail adalah email yang memakai protokol yang sama dengan Web yaitu HTTP (Hyper Text Transfer Protocol). Mengapa begitu? Karena pada dasarnya, Anda memakai Web browser anda untuk mengakses mail server. Web mail disediakan oleh jasa penyedia web mail seperti Yahoo!, Google dan Hotmail. Anda tinggal membuat account di salah satu web site mereka, dan jadilah mail account anda! Anda bisa langsung mengakses, membuat, dan mengirimkan email.
2.Email Berbasis POP3

Ini adalah tipe email yang mengharuskan anda memiliki sebuah aplikasi email seperti MS Outlook, Eudora, dan Thunderbird, serta sebuah account email. Tapi, tunggu dulu, apa itu POP3? POP3 adalah Post Office Protocol 3, protocol yang bertugas mendownload mail anda dari sebuah server mail. Cara kerja mail berbasis POP3 adalah seperti begini. 
Pertama! Anda harus memiliki sebuah account email di sebuah mail server yang memperbolehkan pemakaian POP3. 
Kedua! Apabila anda menerima mail, maka harus ada koneksi internet untuk mendownload mail itu ke aplikasi POP3 seperti MS Outlook. 
Ketiga! Mail itu sudah dapat anda baca dan simpan. Mail POP3 ini ditujukan kepada orang yang ingin menyimpan mailnya di satu computer dan tidak punya waktu untuk terus-terusan connect ke Internet.
Workflow POP
§  Koneksi ke server
§  Mengambil file email (download)
§  Menyimpan data email ke dalam penyimpanan
§  Menghapus email dari server
§  Memutuskan koneksi
Catatan : Sistem dasar POP adalah menghapus semua email yang sudah di – download dari server. Namun terdapat pengaturan pada client yang memberikan pilihan untuk tetap menyimpan data di server

3.IMAP (Internet Message Access Protocol)
IMAP adalah singkatan dari Internet Message Access Protocol, sedangkan POP merupakan singkatan dari Post Office Protocol. Dengan kata lain, keduanya adalah protocol email. Kedua sistem (IMAP dan POP)  memungkinkan kamu untuk mengakses email menggunakan software email client, seperti Microsoft Outlook, Mozilla Thunderbird atau Eudora


Workflow IMAP
§  Koneksi ke server
§  Mengambil konten yang dibutuhkan, membuat dan menyimpan cache secara local.
§  Memproses user edit, misalnya menandakan email yang sudah dibaca, menghapus email dan lain sebagainya.
§  Memutuskan koneksi (disconnect)
Seperti yang dilihat di atas, protokol IMAP sedikit lebih rumit daripada POP. Intinya, struktur folder dan email disimpan di server, sementara yang disimpan secara local hanyalah file copy dari file asli yang ada di server email

1 komentar:

  1. Best emperor casino bonuses | Shootercasino
    Best emperor casino bonuses · 100% Bonus up to 100€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus 제왕 카지노 지급 정지 up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100%

    BalasHapus

Senin, 11 November 2013

TIK Project 2


1.Email Berbasis Web

Ini adalah tipe email paling umum dan paling sering digunakan oleh orang-orang saat ini. Web mail adalah email yang memakai protokol yang sama dengan Web yaitu HTTP (Hyper Text Transfer Protocol). Mengapa begitu? Karena pada dasarnya, Anda memakai Web browser anda untuk mengakses mail server. Web mail disediakan oleh jasa penyedia web mail seperti Yahoo!, Google dan Hotmail. Anda tinggal membuat account di salah satu web site mereka, dan jadilah mail account anda! Anda bisa langsung mengakses, membuat, dan mengirimkan email.
2.Email Berbasis POP3

Ini adalah tipe email yang mengharuskan anda memiliki sebuah aplikasi email seperti MS Outlook, Eudora, dan Thunderbird, serta sebuah account email. Tapi, tunggu dulu, apa itu POP3? POP3 adalah Post Office Protocol 3, protocol yang bertugas mendownload mail anda dari sebuah server mail. Cara kerja mail berbasis POP3 adalah seperti begini. 
Pertama! Anda harus memiliki sebuah account email di sebuah mail server yang memperbolehkan pemakaian POP3. 
Kedua! Apabila anda menerima mail, maka harus ada koneksi internet untuk mendownload mail itu ke aplikasi POP3 seperti MS Outlook. 
Ketiga! Mail itu sudah dapat anda baca dan simpan. Mail POP3 ini ditujukan kepada orang yang ingin menyimpan mailnya di satu computer dan tidak punya waktu untuk terus-terusan connect ke Internet.
Workflow POP
§  Koneksi ke server
§  Mengambil file email (download)
§  Menyimpan data email ke dalam penyimpanan
§  Menghapus email dari server
§  Memutuskan koneksi
Catatan : Sistem dasar POP adalah menghapus semua email yang sudah di – download dari server. Namun terdapat pengaturan pada client yang memberikan pilihan untuk tetap menyimpan data di server

3.IMAP (Internet Message Access Protocol)
IMAP adalah singkatan dari Internet Message Access Protocol, sedangkan POP merupakan singkatan dari Post Office Protocol. Dengan kata lain, keduanya adalah protocol email. Kedua sistem (IMAP dan POP)  memungkinkan kamu untuk mengakses email menggunakan software email client, seperti Microsoft Outlook, Mozilla Thunderbird atau Eudora


Workflow IMAP
§  Koneksi ke server
§  Mengambil konten yang dibutuhkan, membuat dan menyimpan cache secara local.
§  Memproses user edit, misalnya menandakan email yang sudah dibaca, menghapus email dan lain sebagainya.
§  Memutuskan koneksi (disconnect)
Seperti yang dilihat di atas, protokol IMAP sedikit lebih rumit daripada POP. Intinya, struktur folder dan email disimpan di server, sementara yang disimpan secara local hanyalah file copy dari file asli yang ada di server email

1 komentar:

  1. Best emperor casino bonuses | Shootercasino
    Best emperor casino bonuses · 100% Bonus up to 100€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus 제왕 카지노 지급 정지 up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100% Bonus up to 500€ · 100%

    BalasHapus